HALO APOTEKER

Kini, konsultasi obat bisa dilakukan di rumah. Sebagai Sobat Sehat masyarakat Indonesia, Apotek K-24 menyediakan layanan Halo Apoteker yang memungkinkan pasien untuk melakukan konsultasi obat dari rumah. Berbagai pertanyaan dan konsultasi mengenai obat serta masalah kesehatan bisa disampaikan melalui Halo Apoteker. Semua pertanyaan akan dijawab oleh apoteker-apoteker handal dan profesional dari Apotek K-24. Temukan juga jawaban yang Anda inginkan di berbagai kategori keluhan yang tersedia. Segera sampaikan pertanyaan Anda, dan apoteker kami akan menjawab.

KONSULTASI

Silahkan Cari Pertanyaan Atau Kategori Terlebih Dahulu Sebelum Mulai Konsultasi

MULAI KONSULTASI

Obat

kak, usia +14th boleh minum obat ibuprofen 400?

Mau Periksa Telinga

Dendang telinga saya bermslah dan skit kluar cairan

Gigi Copot Habis Tetapi Utuh

Bisakah gigi asli dipasang lagi sebagai ganti gigi palsu

Tanya Obat

Halo saya mau tanya obat ruam penis, penis gatal, lecet dan bentol apa ya? Dan apakah itu penyakit tinea?

Viagra

Saat berhubungan intim penis lama ereksinya

Pertanyaan Tentang Menebus Obat Psikiater

Apakah bisa menebus resep obat dari halodoc ke apotek K24?

Bab Berdarah

Halo dok, saya pernah bab berdarah 3 tahun yang lalu, kemudian sembuh dalam waktu 1 bulan. Hari ini kembali lagi bab berdarah. Gejalanya sama, tidak ada nyeri di perut, pusing dan mual pun tidak ada. Selera makan tidak berubah. Saya sering sembelit karena ukuran tinja yang besar. Apa yang harus saya lakukan dok? Terima kasih

Gatal Di Bagian Kelamin

Batang penis dan buah zakar saya tersa sangat gatal dan bentol-bentol , terlihat seperti bersisik dan mengering apakah ada obat untuk penyakit yang saya alami saat ini ? Saya sudah berobat di puskesmas pun tidak ada hasilnya

Ijin Bertanya

Sya lagi kena skabies obat yang manjur untuk menyembuhkan skabies apa saja

Minyak Oilife

selamat malam,saya punya ganglion di punggung lengan,apakah minyak oilife bisa mengobati ganglion saya,?dan apakah ada obat atau minyak yang bener2 bisa menyembuhkan benjolan ganglion tanpa melakukan oprasi ?