Kini, konsultasi obat bisa dilakukan di rumah. Sebagai Sobat Sehat masyarakat Indonesia, Apotek K-24 menyediakan layanan Halo Apoteker yang memungkinkan pasien untuk melakukan konsultasi obat dari rumah. Berbagai pertanyaan dan konsultasi mengenai obat serta masalah kesehatan bisa disampaikan melalui Halo Apoteker. Semua pertanyaan akan dijawab oleh apoteker-apoteker handal dan profesional dari Apotek K-24. Temukan juga jawaban yang Anda inginkan di berbagai kategori keluhan yang tersedia. Segera sampaikan pertanyaan Anda, dan apoteker kami akan menjawab.
Silahkan Cari Pertanyaan Atau Kategori Terlebih Dahulu Sebelum Mulai Konsultasi
MULAI KONSULTASIMau tanya harga obat Theamichin 500mg harga berapa ya di apotek k24
Hallo, bisa dibantu obat sakit kepala hebat + demam?
Mau nanya obat dohixat apakah boleh digerus?
Obat typus disertai mual dan muntah apa ya
Saya mau resep obat asma untuk alergi dingin, udara dan debu serta sakit tenggorokan dan air liur yang menjadi riak
Pot, Mata saya Sering perih, itu kenapa ya pot dan apa obatnya terimakasih
halo dok apakah di apotek k24 tersedia gastrul
Halo dok, saya mau tanya, apakah sirup Silex boleh di minum saat usia kandungan baru berusia 1 bulanan?
aku kan lagi cacar,trus cacar nya ada di mulut,kira" obatnya apaa yaa
Saya batuk kering namun tidak demam tidak flu tidak panas batuk aja minum obat nya apa yang manjur karena udah hampir seminggu gak sembuh sembuh